Pelatihan Pengelolaan Media Pembelajaran Berbasis ICT
DOI:
https://doi.org/10.51805/jpmm.v4i1.161Keywords:
SMP Muttaqin, Pelatihan media pembelajaran, ICTAbstract
SMP Muttaqin terletak di dusun sukawera desa mekarjaya kecamatan compreng kabupaten subang. sosialisasi pengelolaan media pembelajaran berbasis ICT (Information and Communication Technology) bagi siswa SMP Muttaqin merupakan upaya pengabdian masyarakat untuk meningkatkan kualitas pembelajaran di era digital. Salah satu tantangan utama yang dihadapi oleh siswa dan siswi SMP Muttaqin adalah kurangnya pengetahuan dan wawasan dalam dunia digital terutama dalam hal media pembelajaran menggunakan aplikasi google meet. Oleh karena itu, tujuan dari program pengabdian ini adalah untuk membantu meningkatkan kemampuan siswa dan siswi SMP Muttaqin agar dapat melakukan pembelajaran melalui aplikasi google meet dengan mudah dan dapat dimengerti. Metode yang digunakan dalam pelaksanaan program pengabdian kepada masyarakat di Desa Mekarjaya meliputi penyampaian materi, demonstrasi praktis, dan sesi tanya jawab. Hasil dari pengabdian ini menunjukkan peningkatan yang signifikan dalam pemahaman guru-guru tentang penggunaan media pembelajaran berbasis ICT serta peningkatan keterampilan siswa dalam memanfaatkan teknologi dalam pembelajaran sehari-hari. Implikasi dari pengabdian ini adalah meningkatnya kualitas pembelajaran di sekolah-sekolah menengah pertama melalui pemanfaatan teknologi, sehingga mendorong inovasi dan pembaruan dalam proses pembelajaran.
References
Algonz D.B. Raharja (2022) Mengenal aplikasi google meet
Daryana, A., Susanti, I., Hidayat, P., & Kemala, R. (2023). Perencanaan Pembelajaran PAUD yang Menyenangkan di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani (JPMM), 3(2), 153-157.
Ema Martiana (2020) Penggunaan ICT dalam pembelajaran 3. 1579-1583.
Hasanah, N., & Monica, A. V. (2023). Psengabdian Kepada Masyarakat: Pemilihan Pendekatan, Strategi, Model dan Metode Pembelajaran pada Penelitian Tindakan Kelas. Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani (JPMM), 3(1), 45-53.
Hilmawan, R., & Putri, D. A. (2021). Pemberdayaan Remaja Melalui Poster Kesehatan Online Di Desa Pulau Harapan Kabupaten Kutai Kartanegara. Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani (JPMM), 1(2), 113-119.
Karimah, M., Supriyatna, S., & Rozali, C. (2024). Penggunaan Figma dalam Menggali Kreativitas Desain UI/UX Web pada SMK IT Bina Adzkia. JIPM: Jurnal Inovasi Pengabdian Masyarakat, 2(1), 6-10.
M.Wangge (2020). Implementasi media pembelajaran berbasis ICT dalam proses pembelajaran matematika di sekolah menengah, 1. 31-38
R.Wb, T Prayoga, Z. Ma (2023) Media pembelajaran berbasis ICT 03. 47-55
Setyorini, R. (2015). Pemanfaatan Internet Sebagai Implementasi ICT Dan Sarana Memotivasi Belajar Sastra Di Sekolah. Prosiding Workshop Nasional, 89-101.
Susilo, A., & Wulansari, R. (2021). Pelatihan Membuat Media Pembelajaran Dengan Aplikasi Ulead Video Studio 11 Bagi Guru SMP dan Mahasiswa. Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani (JPMM), 1(2), 120-131.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Anisa Mutiara Insani, Fitria Zulfa, Nour Khalid, Septian Eka Prahardik, Nurul Alda

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Jurnal Pengabdian Masyarakat Madani (JPMM) by LPPM STEBIS Bina Mandiri, Bogor, Jawa Barat, Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
You are free to:
- Share — copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially.
Under the following terms:
-
Attribution — You must give appropriate credit, provide a link to the license, and indicate if changes were made. You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
- No additional restrictions — You may not apply legal terms or technological measures that legally restrict others from doing anything the license permits.